Bantuan Bina Lingkungan dari PT. Jasindo dan Badan Wakaf Al Qur’an (BWA)
KUTAWARU – PT ASURANSI JASA INDONESIA (JASINDO) hari ini (18/7/19) menyerahkan ceremony bantuan wakaf kepada BWA (Badan Waqaf Al-Qur’an) di Kelurahan Kutawaru, Kecamatan Cilacap Tengah. Bantuan berupa 2 unit Kapal Ketinting (jukung) dan 10 set Alat Tangkap Ikan (Jaring Trammel Net) untuk Nelayan Kutawaru. Pihak PT. Jasindo Jakarta yang dihadiri oleh Bp. Tito Radityo selaku…